Serah Terima Aset Dan Akurasi Data Bmn Berupa Kendaraan Dinas Dan Gedung Kantor Pada Pengadilan Nege
- Kamis, 03 Juli 2025

Kamis, 3 Juli 2025
Ketua, Panitera dan Sekretaris Pengadilan Negeri Semarapura menerima kunjungan Kepala Sub Bagian Penyimpanan dan Pendistribusian, Bapak Arif Purwadi, S.E., M.M. dan Pranata Komputer Ahli Pertama Bapak Syarief Hidayah, S.Kom. Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI dalam rangka Serah Terima Aset dan Akurasi Data BMN berupa Kendaraan Dinas dan Gedung Kantor Pengadilan, bertempat di Ruang Ketua Pengadilan Negeri Semarapura.
Dukung kami dalam pelaksanaan pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK).
Bapak/Ibu dapat berpartisipasi dengan mengisi kuisioner melalui tautan berikut : https://bawasmari.mahkamahagung.go.id/survey/